Minggu pagi 21 Mei 2017 bertempat di aula Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Urip Sumoharjo diadakan kegiatan bakti sosial kerja sama antara Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Urip Sumoharjo dengan NU Care Lazisnu Surabaya yang di koordinasi oleh BEM Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Urip Sumoharjo Surabay

Acara yang dimulai pukul 08:00 WIB pagi ini dibuka oleh Ketua STIE Urip Sumoharjo Bapak Dr. Ibrahim Ingga, M.S., CMA dan dilanjutkan dengan sambutan Bapak dr. Sukma Sahadewa, S.H., M.H., M.Sos., M.Kes., CLA yang merupakan ketua LKNU Kota Surabaya dan penyerahan santunan secara simbolis kepada anak-anak yatim yang tinggal di sekitar kampus STIE Urip Sumoharjo Surabaya oleh Bapak Moh.Soleh S.Ag.,M.Ag selaku sekretaris Lazisnu Kota Surabaya.

Kegiatan bakti Sosial meliputi Pemeriksaan Kesehatan Gratis, Pembagian Sembako dan juga Santunan Yatim & Dhuafa. Acara bakti sosial ini juga diliput oleh TV9 Surabaya berikut link liputanny

*)Foto – foto

Leave a Reply

Your email address will not be published.